Rating Pemirsa Drama Korea, Tanggal 19-25 September 2016

Ridhmedia
26/09/16, 04:03 WIB
 Tak ada perubahan signifikan dari keseluruhan drama slot senin Rating Pemirsa Drama Korea, Tanggal 19-25 September 2016

Sekali lagi, secara mengesankan 'Mooonlight Drawn By Clouds' naik sedikit ke 21,3% minggu ini. Tak ada perubahan signifikan dari keseluruhan drama slot senin-selasa, bahkan dua episode Monster. Namun setidaknya 'Monster' mengakhiri tayangnya ditempat yang layak yaitu 14,1%.

Pengganti 'Monster', 'A Woman With a Suitcase' yang didukung artis Choi Ji Woo dan Joo Jin Moo, pasti akan menambah keseruan persaingan, dikarenakan akting mereka sudah tak dapat disangsikan lagi. Untuk minggu kemarin, Moon Lovers mampu naik 6%, setelah terus-terusan terkepung. Mungkin dalam episode mendatangnya nanti malam (26/09) akan ada kenaikan lagi.

Di tengah minggu terlihat ada 2 drama perdana 'On the Way to the Airport' dan 'Shopping King Louie'. Kedua acara tersebut tayang lumayan mengagumkan, 'On the Way to the Airport' memimpin 7,5% pemirsa dari yang didapatkan 'Shopping King Louie' 6,2%. Masih diminggu pertama, minggu kedepanlah yang akan menjadi faktor penentunya.

'The K2' yang ditunggu-tunggu dari jaringan tv kabel, lewat aksi Ji Chang Wook dan Yoona, tidak cukup baik dengan 3,4%, yang sebelumnya diduduki 'The Good Wife' yang sempat dapat kisaran pemirsa 6%. Masih banyak waktu untuk mereka, dengan terus bekerja keras.

Rating Pemirsa Drama 19-25 September 2016

Senin, 19 September
  • Moonlight Drawn By Clouds - Ep. 9 - KBS - 21,3%
  • Monster - Ep. 48 - MBC - 11,4%
  • Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo - Ep. 8 - SBS - 6,9%
  • Drinking Solo - Ep. 5 - tvN - 2,6%
Selasa, 20 September
  • Moonlight Drawn By Clouds - Ep. 10 - KBS - 19,6%
  • Monster - Ep. 49 - MBC - 12,1%
  • Monster - Ep. 50 - MBC - 14,1%
  • Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo - Ep. 9 - SBS - 6,2%
  • Drinking Solo - Ep. 6 - tvN - 2,2%
Rabu, 21 September
  • On the Way to the Airport - Ep. 1 - KBS - 7,4%
  • Shopping King Louie - Ep. 1 - MBC - 5,6%
  • Jealousy Incarnate - Ep. 9 - SBS - 12,3%
Kamis, 22 September
  • On the Way to the Airport - Ep. 2 - KBS - 7,5%
  • Shopping King Louie - Ep. 2 - MBC - 6,2%
  • Jealousy Incarnate - Ep. 10 - SBS - 13,2%
Jum'at, 23 September
  • Fantastic - Ep. 7 - JTBC - 2,4%
  • Cinderella and the Four Knights - Ep. 13 - tvN - 2,6%
  • The K2 - Ep. 1 - tvN - 3,2%
Sabtu, 24 September
  • Laurel Tree Tailors - Ep. 9 - KBS - 24,8%
  • Blow Breeze - Ep. 9 - MBC - 12,0%
  • Flower in Prison - Ep. 38 - MBC - 20,6%
  • Our Gap-soon - Ep. 9 - SBS - 8,2%
  • Second to Last Love - Ep. 12 - SBS - 7,5%
  • Fantastic - Ep. 8 - JTBC - 2.3%
  • Cinderella and the Four Knights - Ep. 14 - tvN - 2,4%
  • The K2 - Ep. 2 - tvN - 3,4%
Minggu, 25 September
  • Laurel Tree Tailors - Ep. 10 - KBS - 28,7%
  • Blow Breeze - Ep. 10 - MBC - 13,2%
  • Flower in Prison - Ep. 39 - MBC - 20,8%
  • Our Gap-soon - Ep. 10 - SBS - 8,4%
  • Second to Last Love - Ep. 13 - SBS - 8,2%
Rating Pemirsa Drama Korea, Tanggal 12-18 September 2016
- Rating Pemirsa Drama Korea, Tanggal 5-11 September 2016
Komentar

Tampilkan

Terkini

Peristiwa

+