Youtube Semakin Diperketat Untuk Syarat Dapatkan Tanda Centang Verifikasi Akun

Ridhmedia
27/09/19, 16:54 WIB

RIDHMEDIA - Seiring berkembangnya jaman, semakin banyak inovasi hingga perkembangan baru yang bermunculan salah satunya produser keamanan. Suatu perusahaan terbesar tentunya akan selalu memperhatikan tingkat keamanan miliknya 

Untuk menjamin tingkat kesempurnaan semakin terjaga supaya lebih mendukung untuk selalu berkembang. dan salah satunya adalah perusahaan terbesar milik Google yakni Youtube. Menurut beberapa informasi yang beredar, ada satu produser terbaru yang


Akan ditetapkan oleh Youtube kedepannya yakni memperketat persyaratan untuk mendapatkan verifikasi Akun Youtube. Karena ini bertujuan untuk mengetahui apa akun tersebut memang dikatakan aman, asli ataupun tidak. Yang jelas untuk 



Baca Juga : Pengganti Android 'OS Hongmeng' Sudah Diresmikan Untuk Huawei


Memenuhi persyaratan tersebut, seorang yang baru terjun menjadi Youtuber harus bisa memenuhi persyarat tertentu salah satunya harus bisa memiliki jumlah subriber atau pengikut sebanyak 100.000 dan angka tersebut 

Menjadi jumlah minimal. Lain halnya kedepannya persyarat tersebut dipastikan akan berubah berdasarkan hitungan mulai oktober 2019 yang akan datang. Tentunya para kreator Youtube harus bisa memenuhi persyarat 

Tersebut agar bisa mendapatkan tanda centang verifikasi. Berdasarkan informasi dari Slash Gear tepatnya pada hari Minggu (22/9/2019) mengatakan, Untuk mendapatkan tanda centang verifikasi dibelakang nama selain harus 

Memenuhi jumlah subscriber tertentu, kedepannya untuk mendapatkan verifikasi akun, akan dilihat juga berdasarkan keaslian akun maupun kualitas konten video yang dibuat. Youtube juga akan lebih mengutamakan nama akun yang 

Terbukti memperoleh otentik dari segi keaslian akunnya, entah tema konten tentang musisi, komedian dan lain sebagainya. Selain syarat di atas, Youtube juga akan memberikan verifikasi apabila creator youtube tersebut sering

Hadir dan selalu rajin update konten videonya dengan jadwal tertentu maupun akunnya sudah cukup terkenal di media. Melihat persyaratan ini semakin diperketat youtube, tentunya yang ingin terjun menjadi Youtuber akan lebih 

merasa kesulitan untuk mendapatkan tanda centang verifikasi sebelum menyelesaikan persyarat yang telah diberikan. Selain itu, akun Youtube yang sudah mendapatkan tanda centang verifikasi juga bisa kehilangan tanda centang dibelakang 

Namanya kalau seandainya belum memenuhi persyarat tersebut. Menurut informasi dari The Verge menyebutkan, beberapa Youtuber juga telah memberikan laporan atas hilangnya tanda centang di belakang nama akun mereka yang 

Diklaim lewat twitter. Pihak Youtube juga telah memberikan tanggapan apabila kreator konten yang kehilangan tanda centang verifikasinya juga dapat mengajukan banding supaya bisa ditinjau ulang. Nah bagi yang merasa 

Kehilangan tanda centang verifikasinya bisa diadukan lewat ini Disini. Bagi Kreator konten youtube sendiri, tanda centang verifikasi tentunya menjadi simbol dari keaslian akun dan akan lebih mudah ditemukan pada mesin pencari. 


Baca Juga :  Laptop MacBook Pro Dilarang Di Pesawat Garuda Indonesia | Mudah Terbakar ?


Selebihnya juga berpengaruh sebagai channel yang  direkomendasi. Tanda centang Verifikasi juga akan memberikan kita motivasi untuk lebih bersemangat dalam membuat 

Konten dimana karena kita sudah tau kalau Semua usaha menjadi youtuber semakin terlihat dan akan menjadi kebanggan tersendiri.

Komentar

Tampilkan

Terkini

Peristiwa

+