[Permintaan Pembaca] Hater Son Naeun Ternyata Seorang Pria Paruh Baya Lulusan Fakultas Hukum di Universitas Ternama

Ridhmedia
11/12/19, 14:49 WIB

[Eksklusif] "Yang bener?" Bahkan Son Naeun pun terkejut atas identitas haternya, seorang pria paruh baya lulusan Fakultas Hukum Universitas S

Joongang Ilbo via Nate

1. [+2,889, -182] Golongan Ilbe

2. [+2,679, -111] Kalau kalian pergi ke Shinlimdong, ada banyak banget pecundang sosial yang pendidikannya tinggi tinggal di sana.

3. [+486, -52] Para pria Korea ㅠㅠ Tolong berhentilah melaporkan komentar dan menghapusnya. Kalaupun kalian HARUS! menulis komentar kebencian di berita seleb perempuan, tolong berhenti berpura-pura jadi perempuan haha Kalian selalu mencoba berpura-pura jadi perempuan dan memulai pertikaian 'perempuan vs perempuan' sambil memanggil satu sama lain dengan sebutan mbak....apa itu ga bikin kalian sedih?

4. [+198, -16] Tiap-tiap kali ada komentator kebencian yang ditangkap, hampir semuanya lelaki haha

5. [+156, -11] Bahkan cewek-cewek di sekitar gw selalu bilang Son Naeun dan Sulli cantik dan semacamnya tapi Ilbe dan komunitas lelaki selalu mengatakan hal-hal kejam tentang mereka sebagai "candaan" kekekekekek Mereka menumpahkan perasaan frustasi dalam hidup mereka kepada seleb perempuan kekekeke

6. [+152, -8] Komentator kebencian = lelaki dewasa. Sulli, IU dan Son Naeun semuanya berhadapan dengan komentar kebencian dari laki-laki. Kenapa kalian ninggalin komentar kebencian di artikel berita seleb perempuan yang umurnya sama seperti anak perempuan kalian?

7. [+134, -2] Aku juga kaget...Aku mengira si komentator adalah anak SMA yang kekanak-kanakan tetapi ternyata dia om-om paruh baya.

8. [+131, -7] Mana nih para lelaki Korea yang seneng banget mengira kalau perempuanlah yang selalu menulis komentar jahat karena iri sama seleb yang cantik? Faktanya adalah lelaki Korea lah yang selalu masturb*si dengan menulis komentar pelec*han s*ksual atau merasa iri karena ada perempuan yang hidupnya lebih baik daripada mereka.

9. [+125, -4] Sulli punya seorang komentator jahat terkenal yang sebenarnya adalah seorang mahasiswa Ilbe dari universitas ternama ^^ Lelaki Korea selalu menyalahkan perempuan untuk kesalahan mereka.

10. [+102, -5] Kebanyakan komentar kebencian jelas ditulis oleh lelaki wkwkwk Mereka selalu ngomong "Sebagai perempuan ", "Sebagai seorang ibu ", "Sebagai seorang menantu" dalam komentar mereka wkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwk Komentar seperti itu jelas-jelas ditulis oleh pria tapi mereka mencoba berpura-pura sebagai perempuan ketika mereka menulis semua komentar kebencian itu.

11. [+91, -4] Jadi mayoritas komentator jahat itu adalah lelaki wkwk masuk akal sih karena pasti perempuan terlalu malas untuk mengomentari hal-hal seperti itu wkwk situs macam Ilbe atau DC juga isinya laki semua.

12. [+85, -5] Lelaki lainnya yang tertangkap?????????? Padahal pria selalu mencoba menyalahkan perempuan untuk semua komentar jahat itu.





Son Naeun memutuskan untuk memaafkan komentator jahat yang menderita penyakit mental

Star News via Nate

1. [+285, -9] Jangan maafin dia. Jangan bikin orang kayak dia maju jadi hakim di kemudian hari

2. [+244, -5] Kok ya percaya sih mbak....penyakit mental atau bukan, ini hanya akan jadi contoh bagi komentator jahat lainnya untuk terus meninggalkan komentar jahat.

3. [+148, -2] Ya kali ada orang dengan penyakit mental masuk fakultas hukum

4. [+11, -1] Cowok-cowok Ilbe selalu menjadikan penyakit mental sebagai alasan untuk mendapatkan perlakuan khusus di pengadilan wkwk semua ekstrimis di negara kita semuanya punya penyakit mental wkwk

5. [+8, -1] Mbak Naeun, ini tuh cuma taktik yang biasa digunakan oleh para penjahat

6. [+8, -1] Lagi-lagi bikin contoh buruk...

7. [+7, -3] Salah satu alasan kenapa komentar kebencian masih menjamur adalah karena seleb memutuskan untuk memaafkan mereka.

8. [+6, -2] Mbak Naeun, kamu terlalu baik mbak ㅠㅠ

9. [+5, -1] Si om-om itu lulusan Fakultas Hukum Universitas Seoul.....Dia pasti tahu harus berakting seperti apa dan apa alasan yang harus dia buat untuk menghindari hukuman. Kenapa Naeun maafin dia sih? Ampun deh.....Pengampunan harusnya tidak boleh digunakan untuk orang lain untuk melakukan lebih banyak hal buruk! 99% komentator jahat akan menggunakan alasan penyakit mental dengan air mata palsu untuk menghindari hukuman. Akting mereka bahkan bisa mendapatkan piala Oscar!

10. [+5, -1] Naeun harusnya memastikan si om-om ga bisa dekat-dekat internet lagi.

11. [+4, -1] Memaafkan orang-orang semacam ini hanya akan menyebabkan orang lain menjadi korban mereka. Ini sama sekali bukan hal yang baik.

12. [+4, -2] Tolong berhentilah memaafkan komentator jahat. Mereka ga pernah belajar. Kamu harus bikin mereka mendapatkan konsekuensi hukum sehingga mereka tidak melakukan hal yang sama kepada orang lain.


Sumber (1) (2)
Komentar

Tampilkan

Terkini